AYAM REBUS ORIENTAL ( PEK CAM KE )
Rasa merupakan suatu hasil akhir dalam keberhasilan sobat dalam membuat sebuah makanan seperti halnya olahan ayam rebus oriental (pak cam keh) ini, karena itu tahapan dalam setiap pengolahannya menjadi suatu hal yang perlu kalian perhatikan. sehingga kita bisa mendapatkan sebuah citarasa kuliner yang nikmat dalam kuliner kita, dan hal tersebut bisa menyenangkan ayah ibu kita ataupun teman dekat kita dalam sebuah acara keluarga atau apapun.

AYAM REBUS ORIENTAL ( PEK CAM KE)
Ayam adalah jenis unggas yang paling umum di dunia. Karena relatif mudah dan biaya pemeliharaan ayam yang rendah dibandingkan dengan mamalia seperti sapi atau babi daging ayam (biasa disebut "ayam") dan telur ayam telah menjadi lazim di berbagai masakan.
Rasa merupakan suatu hasil akhir dalam keberhasilan sobat dalam membuat sebuah makanan seperti halnya olahan ayam rebus oriental (pak cam keh) ini, karena itu tahapan dalam setiap pengolahannya menjadi suatu hal yang perlu kalian perhatikan. sehingga kita bisa mendapatkan sebuah citarasa kuliner yang nikmat dalam kuliner kita, dan hal tersebut bisa menyenangkan ayah ibu kita ataupun teman dekat kita dalam sebuah acara keluarga atau apapun.
Ingredients
Bahan :
- 1 ekor Ayam kampung, bersihkan
- 3 siung Bawang putih, geprek
- 3 cm Jahe, geprek
- 3 Daun bawang, potong2 5cm
- Garam, kaldu jamur secukupnya
- Air secukupnya
Untuk siraman ayam :
- 3 siung Bawang putih, cincang kasar
- Minyak wijen secukupnya
- Kecap asin secukupnya
- Garam, penyedap jamur secukupnya
- 125 ml Air kaldu rebusan ayam
- Minyak utk menumis
Untuk taburan di atas ayam :
- Bawang putih goreng
Instructions
- Masukkan bawang putih, jahe, daun bawang dan garam ke dalam perut ayam
- Didihkan air secukupnya lalu masukkan ayam, garam, penyedap jamur.
- Masak sampai ayam empuk, angkat tiriskan.. tunggu sampai dingin baru dipotong2 lalu tata
- Sisa kuahnya bisa buat kaldu ayam,, tinggal cemplungin baso , wortel dan teman2ny😂👍 .
Untuk siraman di atas ayam :
- Tumis bawang putih sampai kuning , angkat bawangnya (buat nanti taburan di atas ayam) sisakan minyaknyaa..lalu masukkan air kaldu ayam, minyak wijen dan kecap asin, garam penyedap secukupnya.. masak sampai mendidih,, test rasa,, rasanya (kalo versi saya) : gurih2 sedikit asin. Lalu angkat siramkan di atas ayam,, taburin bawang putih goreng